Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2013

Cinta Tidaklah Buta Karena Ia Mengindera

Gambar
                   Tatkala perbedaan prinsip sebagai sebab terkuat bersatu atau berpisah. K etika orang memulai untuk mencintai pasangan hidupnya dalam kerangka menuju pernikahan, enggak perlu banyak alasan. Yang penting bersatu, just married . Tapi ketika orang memulai untuk berpisah, maka banyak alasan yang diperlukan untuk sebuah goal , yaitu perceraian. D ulu, ketika periode hidupnya mulai terikat manis di awal pernikahan, perbedaan tak jadi soal. Masalah ekonomi, perbedaan agama, perbedaan prinsip hidup, perbedaan kultur pekerjaan, perbedaan latar belakang orang tua, perbedaan tingkat pendidikan, perbedaan life style, semuanya itu bukan alasan untuk tidak menikah – namun sebaliknya, malah menjadi alasan paling motivatif untuk bersatu sampai kakek nenek. U jung-ujungnya, angka perceraian yang di akibatkan karena masalah ekonomi, perbedaan agama, dan bermacam-macam alasan yan...

Speechless di Jummatul Mubarak

Gambar
                                                            visual ini menggunakan beberapa foto di internet yang di kolase S peechless, alias cant not say anything, alias terbungkam, alias enggak bisa ngomong apa-apa, lidahpun terasa kelu, perbendaharaan kata dunia serasa tertahan di tengah-tengah kerongkongan, tak mampu berjidal, pergi entah kemana semua kosa kata dan istilah-istilah popular. Kita semua pernah tertunduk oleh nasihat hari Jumat, bagaikan ada seekor burung manis sedang bertengger diatas kepala kita. Speechless! Namun, dada terasa sesak sangat dipenuhi oleh cinta, ada kekhawatiran bahwa cinta yang selama ini menggelayuti hati kita ternyata bertepuk sebelah tangan, lantaran kita kurang berkorban sebagaimana p...

Runaway Ceria

Gambar
S abtu pagi no serious! Jamnya 08.30 pas tanggalnya 2 Maret 2013, saya sudah meninggalkan rumah, runaway! Tapi rame-rame bareng sekawanan manusia yang asyik lho. Tapi bukan berarti hidup saya asyik-asyik saja tanpa beban dan bisa pergi begitu saja di hari Sabtu, sementara sebagian yang lain masih melakukan rutinitas dengan trengginas. Hidup pasti punya banyak urusan, begitu juga saya. Masih banyak amanah dengan beberapa rekan usaha diluar yang belum tertunaikan. Sekalipun sedang dalam keramaian, senantiasa saya doakan untuk kesabaran jiwa ini berikut jiwa rekan-rekan usaha saya itu. S etiap hidup kita itu punya standar uji kompetensinya sendiri-sendiri. Akhirnya saya berpantai-pantai atas ajakan Pak Eko - yang kemudian di ikuti jamaah investment lainnya. Ternyata! Bluejeans terkena serangan gelombang air laut sedengkul dan Celana pendek yang saya bawa kurang menutupi lutut. Solo enggak punya pantai, jadi kita-kita nengok pantai tetangga nih, ceritanya. Yaitu ke Jogj...